Akhir minggu ini saya sempatkan berkunjung ke Jogja. Untuk mengambil sertifikat rumah yang sudah jadi, dan sekaligus menilik perkembangan pembangunan rumah. Memang selama ini secara periodik sudah di-update oleh Pak Ucok, arsitek sekaligus kontraktor rumah saya. Tapi sepertinya kurang afdhol kalau belum lihat secara langsung. Dan memang ada benarnya, karena saat melihat langsung, jadi terbayang…
Tag: langensuryo
Membangun Impian di Langensuryo: Perjalanan Pembangunan Rumah di Yogyakarta
Lima tahun lalu, saya membeli sebuah rumah tua di Langensuryo, Yogyakarta, dari seorang teman kuliah. Rumah ini bukan sembarang rumah; ia adalah rumah peninggalan orang tua teman saya, terletak di dalam kawasan istimewa “Jeron Beteng,” lingkungan benteng Kraton Yogyakarta yang kaya akan nilai sejarah dan budaya. Sejak awal, saya sudah membayangkan rumah ini menjadi tempat…